PERANCANGAN SISTEM MONITORING PEMROSESAN OCTOUPUS  HINGGA TAHAP EKSPOR BERBASIS WEB (Studi Kasus: CV. Indotropic Fishery)

Penulis

  • Lavecia Christina Stefia UKIP Penulis
  • Hermin Arrang Penulis
  • Wendyanto Panggalo Penulis

Kata Kunci:

monitoring, ekspor, website, White-Box, octopus

Abstrak

CV. Indotropic Fishery merupakan perusahaan yang bergerak di bidang ekspor seafood terutama octopous dimana saat ini masih menggunakan metode semi-komputerisasi berbasis Microsoft Excel untuk proses monitoring. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengembangkan sistem informasi monitoring berbasis web yang dapat mempermudah dan mempercepat proses monitoring dari penerimaan bahan baku hingga tahap ekspor. Pengumpulan data menggunakan metode kualitatif dan deskriptif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi dan dokumentasi. Pengujian sistem dilakukan menggunakan metode white-box dengan cyclomatic complexity berjumlah 66. Implementasi sistem ini diharapkan dapat memberikan laporan hasil monitoring dengan lebih cepat, mempermudah pengguna dalam melihat data stok barang siap ekspor, serta mempermudah pengolahan data di pabrik

Diterbitkan

2024-12-02

Cara Mengutip

PERANCANGAN SISTEM MONITORING PEMROSESAN OCTOUPUS  HINGGA TAHAP EKSPOR BERBASIS WEB (Studi Kasus: CV. Indotropic Fishery). (2024). Paulus Informatics Journal, 4(2), 32-45. http://ojs.ukipaulus.ac.id/index.php/PIJ/article/view/899

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

Artikel Serupa

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.